Silaturrahmi Pondok Pesantren Modern Darussalam Kepahiang Bengkulu di Pondok Pesantren Wali Songo Ngabar
Senin, 6 Januari 2024, menjadi hari yang penuh berkah dan kehangatan bagi keluarga besar Pondok Pesantren Wali Songo Ngabar. Pada hari tersebut, pondok tercinta menyambut dengan penuh keramahan rombongan tamu dari Pondok Pesantren Modern Darussalam yang berasal dari Kepahiang, Bengkulu, dalam rangka kunjungan silaturahmi dan saling bertukar inspirasi antarpondok pesantren. Kegiatan ini merupakan salah satu […]
