Ibnu ‘Abbas Radhiyallahu ‘anhuma berkata :
“Sesungguhnya orang-orang yang mengajarkan
kebaikan kepada umat manusia akan dimintakan
ampunan oleh setiap binatang melata, bahkan oleh
ikan yang berada di dalam lautan sekalipun.”
📚[Mukhtasar Minhajul Qashidin, hal.14]
